Posts

Showing posts from May, 2019

KELEBIHAN ORANG YANG MEMBANTU SANTRI DAN GURU GURU PESANTREN SERTA ULAMA

Image
Penulis:TGK RINALDY AL ASYI (DEWAN GURU DAYAH YPI DARUSSA'ADAH CABANG PANTERAJA)     Dalam kitab Durratun Nashihin terdapat sebuah cerita tentang 4 Golongan Manusia yg berebutan untuk masuk dalam surga yg terlebih dahulu,4 Golongan tersebut Yaitu : 1. Orang mati Syahid 2.Haji yg Mabrur 3.Orang Kaya Dermawan 4.Orang Alim       Pertama,Orang mati syahid maju duluan untuk masuk kedalam surga,Tetapi dihalau oleh malaikat.Malaikat pun bertanya kepadanya"Siapa kamu?.Dan mengapa kamu ingin yang pertama masuk surga daripada 3 golongan yg dibelakang kamu?. Orang syahid tsb menjawab " Kami ini golongan yg mati Syahid dalam peperangan membela Agama Allah,Maka sepantasnya kami masuk surga yg pertama". Malaikat pun bertanya lagi "Siapa yg mengajari kamu untuk perang Syahid". Mereka menjawab" Orang Alim(Ulama)". Malaikat pun berkata padanya "BERADABLAH KAMU TERHADAP ORANG ALIM(ULAMA)". Sehingga Orang mati syahid tersebut mempersilakan Oran

BIOGRAFI ULAMA KHARISMATIK ACEH,ABU TANJONG BUNGONG

Image
BIOGRAFI ULAMA KHARISMATIK ACEH,ABU TANJONG BUNGONG Abu tanjong bunggong di lahirkan di desa Tanjong Bungong, Ulee Gle, Kecamatan Bandar Dua, Pidie Jaya (sebelumnya Kabupaten Pidie) pada 7 Muharram 1359 H. atau akhir tahun 1940 M. Ulama ahli ilmu falak (astronomi) ini menceritakan, orang tuanya berasal dari Panteue Brueh, Tanah Luas Aceh Utara, yang kemudian kawin ke Ulee Gle dan mendirikan dayah Tanjong Bungong di Ulee Gle Kecamatan Bandar Dua. Karena masa kecil Tgk. Abdullah dibesarkan dalam keluarga ulama, maka pendidikan awalnya pun didapatkan pada orang tuanya di dayah Tanjong Bungong pimpinan ayahnya. Tahun 1946 masuk pendidikan formal pada sekolah SRI. Mejelang tahun 1950 masuk sekolah SR di Ulee Gle, dan lulus tahun 1953. Kemudian melanjutkan pendidikan agamanya ke dayah Gampong Muelum Samalanga. Dua tahun belajar di dayah ini, orang tuanya Tgk. Ibrahim meninggal dunia tahun 1955. Tak lama setelah itu, Tgk. Abdullah meneruskan pendidikannya ke pesantren Madinatul Ma’a

KISAH SANTRI YANG TIDAK DIDUKUNG OLEH KELUARGANYA

Image
بسم الله الرحمن الرحيم         RENUNGAN UNTUK ORANG TUA Alkisah dalam sebuah keluarga yg terdiri dari Seorang Ayah dan Ibu dan ketiga Anaknya.Seorang perempuan dan dua Orang laki laki.         Sang Anak perempuan disekolahkan di Bidang kedokteran Dan anak laki laki tertua sudah menjadi Jutawan yg kaya raya dan memiliki proyek yg sangat banyak diluar negeri sehingga anak laki-laki tertua tsb harus menetap diluar negeri.        Dan anak laki-laki yg terakhir,Ia hanya belajar Agama di pesantren.Sehingga dipandangan Orang tua dan kedua saudaranya bahwa adiknya itu hanya bisa menyusahkan orang tua karena tiap bulan dia minta dikirimkan Uang untuk biaya hidup dipesantren.Orang tuanya berpikir bahwa anaknya tsb tidak memiliki masa depan yang cerah untuk menjadi Jutawan yg kaya raya.        Sehingga pada suatu saat,Sang Ayah bersamaan dengan sang Ibu sakit sekarat hampir meninggal dunia.Maka diketika itu,Sang Anak perempuan yg berprofesi sebagai dokter pun pulang menemui sang Ibu,tapi